Struktur merupakan salah satu susunan dalam sebuah instansi baik di bidang pemerintahan maupun dalam bidang ilmu pelayaran oleh karena untuk membentuk struktur diperlukan beberapa pengelolah serta anggota seperti halnya dalam bidang pelayaran terdiri dari nahkoda beserta dengan anggota lainnya dan ada pun tujuan sebuah organisasi adalah terjadinya ikatan solidaritas yang cukup baik dalam lingkungan pemerintahan maupun dalam lingkungan pelayaran .
Struktur organisasi kapal terdiri dari seorang Nakhoda selaku pimpinan umum di atas kapal dan Anak Buah kapal yang terdiri dari para perwira kapal dan non perwira/bawahan (subordinate crew). Struktur organisasi kapal diatas bukanlah struktur yang baku, karena tiap kapal bisa berbeda struktur organisaninya tergantung jenis, fungsi dan kondisi kapal tersebut. Selain jabatan-jabatan tersebut dalam contoh struktur organisasi kapal diatas, masih banyak lagi jenis jabatan di kapal, diluar jabatan Nakhoda. Misalnya di kapal pesiar ada jabatan-jabatan Bar-tender, cabin-boy, swimming-pool boy, general purpose dan lain sebagainya. Dikapal lain misalnya terdapat jabatan juru listrik (electrician), greaser dan lain sebagainya.
Gambar Struktur Organisasi Di Dalam Kapal
Terima kasih atas kunjungannya di blog "Menara Ilmu" semoga artikel tentang Struktur Organisasi Kapal Laut (Pelayaran). bermanfaat untuk anda.
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar