Komponen Ekosistem dan Peranannya dalam Aliran Energi

Bookmark and Share

Ekosistem dapat diartikan sebagai satu kesatuan antara mahkluk hidup dengan lingkungannya yang saling berinteraksi satu sama lainnya. Juga sering diartikan sebagai hubungan timbal balik atau interaksi antara makhluk hidup dengan lingkungannya.  Setiap komponen ekosistem memiliki peran yang berbeda satu sama lainnya.
Di dalam ekosistem alami, energy mengalir dari komponen satu ke komponen lainnya.
Apa peranan masing-masing komponen ekosistem dalam aliran energy ?
Berikut ini adalah rincian komponen-komponen ekosistem dan peranannya dalam aliran energy.

Tabel. 
Komponen
Jenis
Peranan
Ket.
Biotic
Tumbuhan
Produsen/ penghasil bahan makanan bagi mahkluk hidup lainnya


Hewan
Konsumen [ K1, K2, K3 dstnya ]: Herbivore, karnivora, omnivore
Kambing, rusa, belalang, harimau, singa, anjing


Detritivor/scavenger= Menghancurkan/menghaluskan sisa-sisa tumbuhan, hewan
Cacing tanah, rayap

Fungi
Decomposer= menguraikan bahan organic menjadi bahan anorganik


Protista
Produsen
Protista mirip tumbuhan/alga


Konsumen
Protista mirip hewan


Decomposer
Protista mirip jamur

bacteria
Decomposer
Bakteri saprofit
Abiotik
Tanah
Tempat hidup berbagai organism, menyediakan unsure hara


Unsure hara
Sebagai bahan utama sintesis


Air
Media hidup, transportasi,


Cahaya
Sebagai sumber energy utama untuk sintesis, pertumbuhan


Suhu dan kelembaban
Mempengaruhi pertumbuhan, perkembangbiakan, metabolism


Angin
Reproduksi
Penyerbukan, pemencaran alat reproduksi




{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }

Posting Komentar